Visi, Misi dan Tujuan
Visi Perusahaan :
Menjadi Perusahaan Pengerukan dan Galangan Nasional Berkelas Dunia
Misi Perusahaan :
Memaksimalkan Nilai Tambah untuk Pemangku Kepentingan
Tujuan Perusahaan :
Melakukan usaha dibidang jasa pengerukan dan Galangan dan Perbengkalan Kapal serta optimalisasi pemanfaatan sumber daya yang dimiliki perusahaan untuk menghasilkan barang dan/atau jasa yang bermutu tinggi dan berdaya saing kuat untuk mendapatkan/mengejar keuntungan guna meningkatkan nilai perusahaan.